2. Cucilah hingga bersih daerah bocor lalu dilap dengan lap kering. Setelah kering tetesi dengan sejenis lem power (power glue) sehingga lem meresap ke dalam lubang.
3. Bantulah dengan menusuk-nusukkan benda lancip seperti paku yang bersih ke lubang agar lem lebih lancar masuk. Lalu tunggu kering selama beberapa menit.
4. Lalu pompa lagi dan pekerjaan menambal selesai.
Selamat mencoba
Sumber: 150 Tips Perawatan Mobil Dan Seputar Kenyamanan Berkendaraan (Tahta TN)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar